Cara Masuk Bios Laptop Lenovo Ideapad 300 - Seiringnya Jaman dengan Banyaknya Model Laptop, sehingga Laptop Lenovo Ideapad 300 ini meluncur tetapi masih ada kejanggalan ketika kita mau masuk pada Bios nya ketika mau menggagnti Windowsnya dengan kata lain mau Instal Ulang, dengan demikian saya akan membagikan Trik dan Tips nya supaya para Installer bisa mengatasinya.
Bagaimana Cara Masuk Bios Laptop Lenovo Ideapad 300 .. ??
Saya yakin ketika kita Anda mau install jelas harus masuk dulu ke Bios, tetapi pada Laptop merek ini sangan mengherankan, bahkan cari di internet juga tidak membuahkan hasil.
Padahal Laptop-laptop pada saat ini, ketika kita mau masuk pada BIOS, menggunakan Tomblo pada Keyboar seperti F2, F3 dan bisa juga menggunakan kombinasi tombol F2 + Delete, hal tersebut tidak bisa digunakan pada Lenovo Ideapad 300.
Adapun untuk laptop Lenovo Ideapad 300 jika mau masuk kedalam BIOS bisa menggunakan Dua Cara :
Berikut adalah penjelasan Tata Cara Masuk Bios Laptop Lenovo Ideapad 300 :
Cara Pertama Untuk Masuk Kedalam BIOS Lenovo Ideapad 300 :
Untuk dapat masuk kedalam BIOS Lenovo Ideapad 300, silahkan Anda cobs Gunakan tombol kombinasi FN dan F2 secara bersamaan pada saat menghidupkan laptop. Bagaimana jika tetap saja tidak bisa masuk BIOS?
Jika dengan menggunakan Tombol Kombinasi FN dan F2 tidak sukses, silahkan anda lakukan dengan menekan tombol kombinasi FN + F1 atau dengan menggunakan Tombol F1 saja.
Cara Kedua untuk Masuk Ke dalam BIOS Lenovo Ideapad 300 :
Untuk dapat masuk ke dalam BIOS Lenovo Ideapad 300, silahkan anda ambil/cari Keyboard External dan silahkan Tancapkan ke Slot USB, kemudian silahkan anda Ikuti Langkah pada Cara Pertama. Jika masih tidak mau masuk pada BIOS. Mari kita Gunakan Langkah Ke Tiga di bawah ini :
Cara Ketiga Untuk Masuk Kedalam BIOS Lenovo Ideapad 300 :
Mudah-mudahan dengan cara ketiga ini, kita bisa mengatasi untuk masuk ke BIOS Lenovo Ideapad 300 yang mau kita instal ulang. Ok... Lanjutkan pembahasannya.
Jika dengan Cara Satu dan Dua di atas tidak bisa mengatasi permasalahan saya yakin dengan langkah ketiga ini pasti bisa.
Anda tau bahwa Laptop Ideapad tipe 300 ini memiliki tombol khusus untuk bios, saya yakin anda belum tau, padahal tombol bios sudah disedikan oleh pabriknya. Untuk Lebih Jelasnya silahkan lihat Gambar di bawah ini :
Gambar Ilustrasi : Tombol Bios Lenovo |
Gambar di atas menunjukan bahwa Laptop Lenovo berbeda dengan Laptop sebelumnya, dan Gambar di atas adalah contoh saja.
Perlu anda ketahui Bahwa Tombol Panah tersebut bisa saja berbeda-beda penempatannya, ada yang kelihatan secara selintas ada juga yang sama sekali tidak kelihatan keculai kita benar-benar memeriksa secara detile dan saya yakin akan kelihatan, pokonya silahkan periksa dengan baik.
Adapun Tombol Bios Laptop Lenovo Ideapad 300 yang kemarin saya Install, Tombol Biosnya saya temukan berdampingan dengan Slot Charger dengan ukuran sangat kecil sekali dan warnanya pun selaras dengan warna Laptopnya.
Bagaimana Jika sudah menemukannya ..??
Ok mari kita lanjutkan pembahasan selanjutnya yaitu cara menggunakan tombol bios Laptop Lenovo Ideapad 300.
Silahkan ada matikan terlebih dahulu dan kemudian silahkan anda ambil JARUM PENTOL atau sejenisnya, sekiranya supaya bisa masuk pada tombol Bios tersebut.
Kemudian silahkan anda Tekan sampai sampai hidup dan masuk pada Bios Laptop Lenovo Ideapad 300. Jika sudah masuk pada BIOS silahkan anda atur kegunaan dan fungsi bios tersebut dan saya yakian anda lebih mahir dalam Tata Cara Install ulang Windows.
Cara masuk bios lenovo sebenarnya tidak sesulit yang kita bayangkan, melian yang membedakannya cuma pengetahuan penulis lebih dulu dibandingankan dengan Anda. He.. He..
Cara Mengatasi Laptop Tidak Bisa Masuk Bios
Jika Anda mencari cara mengatasi, berarti Anda sebenarnya sudah tepat masuk ke blog kami, terkadang Ahli komputer saja bingung ketika masuk bios lenovo thinkpad.
Coba saja deh langkah di atas yang begitu jelas kami sajikan gunakan dan lebih teliti lagi, Insyallah mengatasi laptop tidak bisa masuk bios akan teratasi.
Dan biasanya, ada sebagian laptop memang untuk masuk ke bios harus menekan tombol pada keyboard, tetapi pada panduan laptop baru tidak di jelaskan secara rinci.
Mudah-mudahan artikel ini bisa menjawab pertanyaan yang ada pada diri sobat ketika mau Install Laptop Lenovo Ideapad 300. apabila masih ada pertanyaan jangan sungkan-sungkan silahkan tuliskan pertanyaannya pada kotak komentar yang sudah disediakan.
Thanks sangat bermanfaat yang petunjuk cara ke 3
ReplyDeleteOk sama-sama
DeleteUntuk ideapad 300 tombol Novo nya dimana? (Langkah ke 3)
ReplyDeletecara ketiga itu tombol Bios nya mungkin saja berbeda... ada juga seperti gambar di atas.. dan ada juga tidak ada tombol tapi cuma ada berlubang kecil ukurannya sebesar jarum bahkan lebih kecil
Deleteassamaulaikum.wr.wb..
ReplyDeletemohon bantuan, sya bru sja install leptop ideapad 300 pke windows 8 selsai msk pda dreiv LAN tpi pengistal tdak mendukun.
gan..yg tombol lobang kecil samping charger ya?. bukanya itu lobang microfon ya gan?
ReplyDeleteBukan Ga ada beda dengan Charger tapi penempatannya berbeda-beda
Deleteyup bener itu colok aja pakai jarum.. samapi kaya nekan tombol
Deletebisa tidak, lenovo ideapad 300S diintall win7, gmana setting BIOSnya?
ReplyDeleteBisa Sekali... Seting Bios seperti biasa... tetapi jika seting biasa dilakukan tidak bisa, maka akan terdapat lubang kecil pada Hardware / Cassing Laptop Gan
DeletePing
ReplyDeleteUntuk aktifasi koq ada key produknya....trus berapa key produknya gan?
ReplyDeleteAktivasi OS apa gimana gan??
DeleteSaya uda mencoba, muncul Bios setup dan saya bingung untuk memulai penyetingan tsb, bisa d pandukah?
ReplyDeletetinggal pilih booting dengan usb
DeleteLenovo ideapad 300 ndak bisa diinstal windows 7
DeleteMantab
ReplyDeleteMantab
ReplyDeletekenapa di laptop saya muncul nya konfirmasi tanggal dan waktu baru namun setelkah dimaasukan cuma adA HURUP C:/^
ReplyDeletemaksudnya gimana gan?
Deletebagaimana caranya supaya bisa install windows 7 pada lenovo ideapad 300s?
ReplyDeletemohon pencerahannya... thx...
cara install seperi laptop2 lain, yang membedakan biasanya cara menampilkan biosnya gan...
Deletetelah membantu saya.
ReplyDeletesama-sama gan..
Deletebisa minta tutornya instal lenovo ideapad 300..
ReplyDeleteudah coba kaya laptop biasa tpi ko hardisnya ga nongol pas instal padahal udah hilangin centang hide, trus browse jga, tpi yg ada cuma driver instalan itu yg mncul..
Installnya sama saja cuma perbedaan untuk menampilkan bios nya saja...
Deletepermasalahan tersebut biasanya OS installernya korup...silahkan coba ganti OS Installernya.. BTW Installnya pakai CD apa Plashdisk?
Install pake win 7 usb kok gak bs ya ? Mhn solusinya
ReplyDeleteGa Bisa gimana gan.. bisa diperjelas lagi permasalahannya..??
Deletekasus sama. bisa install pakai dvd. stlh selesai kesulitan di driver krn hrs install pakai dvd jg, krn driver usb, chipset dll blm masuk.
DeleteGan tolong infonya...saya baru beli Lenovo Ideapad 300 pas saya nyalakan cuma keluar config tanggal dan waktu..kalau saya tekan enter cuma keluar huruf c..gmna caranya untuk memulai laptop...udah sya coba tekan tombol biosnya..terus keluar tampilan seperti setup..gmna ya gan..makasih
ReplyDeleteApakah sudah terinstall OS nya pak... Jangan-jangan belum ada OS nya...
Deletecara ngatur bios untuk ingstalasi di laptop lenvo 100s gimana gan??
ReplyDeleteApakah sudah masuk ke dalam Bios Belum??
DeleteTrimaksih gan... tombol khusus untuk bios sangat membantu dalam pemecahan masalah "sulit masuk bios". Misi sukses...
ReplyDeletematur nuwun m' Azzahra Assyifa ..infonya suangat manfaat...mugi dados amal ksaenan panjenengan..lan angsal ganjaran sak kathah kathahipun , bilih dereng angsal jodo mugi Allah enggal enggal nemok ke jodo ingkang sholih.saget nyukupi sedoyonipun termasuk saget mbimbing menuju keluarga ingkang sakinah mawaddah warohmah..amin
ReplyDeleteGan laptop saya dalam keadaan nyala di pencet tombol yg pake peniti itu gan eh malah mati total gan cara menghidupkan nya lagi gimana?
ReplyDeleteseharusnya dalam keadaan mati
DeleteMakasih bos
ReplyDeletesama-sama bos
DeleteHhh.. mengagumkan.. thanks mas..
ReplyDeletemengagumkannya bisa apa tidak gan
DeleteAda yg bisa instal windows 7.. usb ga kebaca soalnya ni..
ReplyDeleteada beberapa kemungkinan itu gan...
DeleteJika agan Install Laptop atau Notebook Asus Aspire terbaru... beraarti dalam seting pembuatan usb bootablenya ada yang salah
Akhirnya nemu juga tutorialnya, mantap gan.. thanks sudah berbagi :D
ReplyDeletesama-sama gan
Deletemohon maaf gan, mau nanya kenapa laptop saya jadi ga bisa hidup lagi setelah d tekan tombol bios nya ?
ReplyDeleteuntuk laptop lenovo ideapad 300 14ibr saya beli dengan os windows 10.. dan saya ingin menginstal kali linux di laptop saya ini namun touchpad tidak dapat berfungsi,, yang saya ingin tanyakan apakah laptop tersebut tidak support terhadap os lain selain windows 10.. soalnya windows 7 dan 8 kasusnya sama... apa ada settingan yang harus di rubah???? mohon pencerahanya
ReplyDeleteCoba pakai Trik ini.. OS nya Copykan dulu ke D gan...
DeleteMudah-mudahn bisa membantu
Sama dengan kasus2 diatas .
ReplyDeleteLenovo yoga 300 saya ..setelah di downgrade bingung sendiri usb ga ke detect wifi blm ada drivernya..mau instal driver gimana solusinya ..mohon bantuannya gan
Waktu tombol kecil sebelah charger saya pencet ko ga bisa ya??mohon bantuanya
ReplyDeletesangat bermanfaat... terima kasih banyak
ReplyDeleteSaya udah coba pencet lubang pake jarum tapi tetep ga masuk windows dan di instal pun susah?
ReplyDeleteCoba masuk bios pake timbol esc, ane pernah coba
ReplyDeleteblueb screen bro instal win7 di lenovo ip300
ReplyDeletesaya sudah mencoba tapi kenapa tetap tidak mau masuk bios dan selalu masuk ke windows. niatnya laptopnya mau dipasang linux. mohon bantuannya gan.
ReplyDeleteJika Gagal.. Coba pakai tombol ESC pada Keyboard.. betul kata Gan Pembenci Telor
DeleteGan .. setelah dicolok jarum kan muncul pilihan" itu milih yg apa ..
DeleteBagian mna lobang untuk masuk bios tersebut..
ReplyDeletePenempatannya berbeda, silahkan cari seluruh pinggiran laptop om
DeleteTerima kasih gan.. Laptop ane Lenovo Ideapad 300S, colokan rahasianya ada di sebelah tombol power. Baru tahu ane hehehe.. Mantap info yg sangat bermanfaat
ReplyDeleteok sama-sama gan
Delete